LDR Sumber Perceraian?
Jauhnya dari pasangan ini menyebabkan, pak hakim/bu hakim ini mudah mengalami cinlok (cinta lokasi). Sehingga selingkuh mudah mereka lakukan baik sesama hakim atau sesama rekan kerja.
Misteri Cinta & Jodoh (13): Perlukah Cinta Dalam pernikahan?
Deg! Pernyataan itu sepertinya bertentangan dengan ungkapan sekarang, bahwa cinta adalah segala-galanya. Cinta adalah kunci dari keterikatan seorang pria dan wanita. Jadi cinta adalah perekat dari pernikahan. Tapi mereka menikah tanpa didahului cinta lho?
Misteri Cinta & Jodoh (12): Mencari Jodoh dari Internet (1)
“Tapi kalau sekarang saya tidak berani. Pengguna internet sudah beraneka. Mulai dari karyawan sampai pelajar. Juga semua perusahaan memiliki fasilitas internet. Kalau sekarang cari jodoh lewat internet, saya takut seperti membeli kucing dalam karung. Bisa-bisa mendapat orang yang tidak tepat.”
Misteri Cinta & Jodoh (11): Apa Tanda Kalau Dia Jodoh Anda?
Dalam film itu si Dracula (dipanggil tuan Drac) membuat sebuah teori sederhana. Kalau yang dinamakan jodoh itu kalau mendapat “zink”. “Zink” ini kalau digambarkan di film kartun gampang.
Misteri Cinta & Jodoh (3): Wanita Berinisiatif Cari Jodoh, Bolehkah?
Dalam sebuah kesempatan santai di kampus, saya sempat ditanya beberapa mahasiswi, “Bolehkah wanita berinisiatif mencari pasangan? Bolehkah wanita lebih dahulu mengajak berkenalan dengan seorang pria?”