Ayat Hari Ini #30
Setiap Orang Adalah Youtuber
Di dunia setiap orang akan membuat rekaman vlog dirinya bak Youtuber. Namun tidak seperti Youtuber, hasil video ini tidak dishare dan disaksikan banyak orang. Tapi video ini hanya disaksikan dirinya sendiri. Seluruh kegiatan direkam. Tidak ada yang luput.
Banyak orang terperangah. “Video apa ini kok semuanya ada? Ah tidak… Malu aku,” kata mereka. Mengapa demikian? Video apa sebenarnya itu? Kapan kita menyaksikan video itu? Simak kajian segar oleh Ust Drs SAHMIN HIDAYAT alumni Gontor di sini.
Selamat memulai aktivitas di pekan ini. Tetap semangat meski menjalankan ibadah puasa Ramadhan. Semoga Allah memberi keberkahan pada kita semua.
Subscribe >> http://indo.web.id/link/enerlife
Hehehe… Betul juga ya? Ustadz memang harusnya demikian menjelaskan sesuatu menjadi lebih mudah.